Dalam upaya menjaga kamtibmas selalu kondusif dan aman, serta untuk mengetahui situasi dan kondisi terkini yang ada didesa binaannya. Sekaligus sebagai sarana silaturahmi dengan berbagai elemen yang ada di masyarakat.
Bhabinkamtibmas Polsek Muara – Polres Tapanuli Utara Bripka Yahoras Pasaribu, dalam rangka tetap terpeliharanya Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayahnya, terus melakukan upaya seperti menemui warga binaan dan melakukan dialog guna memberikan himbauan-himbauan Kamtibmas,” Sabtu (02/03/2024).