Ps. Kanit Reskrim Polsek Sipahutar mendapingi Kanit Ekonomi Polres Tapanuli Utara, melakukan Cek TKP permasalahan atau sesuai Laporan Polisi yang dilaporkan Ke Polres Tapanuli Utara.
Rabu (01/01/2023) Ps. Kanit Reskrim Polsek Sipahutar menghadirkan pihak saksi -saksi dan Tokoh masyarakat dalam perkara sengketa tanah yang berlokasi di Desa Sipahutar II Kec. Sipahutar sesuai dengan Laporan yang dilaporkan ke Polres Tapanuli Utara.
Personil Polsek Sipahutar selaku Kanit Reskrim Polsek Sipahutar mengharapkan kepada masyarakat yang sebagai Pelapor atau Terlapor yang mana masih ada hubungan dekat secara kekeluargaan agar dapat meyelesaikan permasalahan ini secara keluargaan, agar tidak saling melaporkan yang dapat menimbulkan perpecahan didalam keluargaan sehubungan tanah tersebut adalah tanah keluarga.